Pulau Sangalaki adalah bagian dari pengelolaan Taman Wisata Alam (TWA) serta Pusat Konservasi Penyu di Kepulauan Derawan Kalimantar Timur.
Jelajahi Pulau Sangalaki Kepulauan Derawan: Rumah Penyu dan Spot Manta Point Derawan!
Petualangan seru di Pulau Sangalaki Kepulauan Derawan bersama penyu serta berenang bersama Manta Ray, juga Spot diving Derawan dalam paket tour Derawan.